Kamis, 13 November 2025

Sambut HUT Bhayangkara, Kapolsek Siantar Timur Bagi Sembako ke Masyarakat

Hegi - Senin, 16 Juni 2025 11:26 WIB
Sambut HUT Bhayangkara, Kapolsek Siantar Timur Bagi Sembako ke Masyarakat
(Kitakini.news/Hegi)
Kapolsek Siantar Timur Iptu Edy J.J. Manalu saat memberikan bansos kepada seorang masyarakat.

Kitakini.news - Bantuan sosial berupa Sembako diberikan kepada masyarakat yang membutuhkan diwilayah hukum Polsek Siantar Timur. Pembagian itupun dalam Rangkah menyambut HUT Bhayangkara Ke-79 Tahun 2025.

Baca Juga:

Kapolsek Siantar Timur, Iptu Edy J.J Manalu didampingi personel piket, mencari masyarakat yang membutuhkan diwilayah hukum Kecamatan Siantar Timur, seperti para pemulung, gepeng dan lain sebagainya.

Jelas Edy, Polri tidak hanya berperan sebagai penegak hukum. Namun Polisi juga harus aktif dalam kegiatan sosial demi mewujudkan sinergitas dengan masyarakat, seperti slogannya," Polri Untuk Masyarakat".

"Dengan semangat polri untuk masyarakat yang berlandaskan nilai kebangsaan dibawah bendera merah putih. Polisi selalu membangun kepercayaan dan sinergi dengan masyarakat," tutur Edy melalui Humas Polres, Minggu (15/6/2025).

Lanjutnya, seperti arahan bapak Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, Polisi akan bekerja kepada masyarakat dengan sepenuh hati.

Menurut Edy, slogan itu bukanlah hanya sebuah kata. Tapi komitmen nyata Polisi dalam menjaga keamanan, ketertiban dan serta membantu masyarakat dalam berbagai situasi.

"Kiranya dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara Ke-79, bantuan sosial yang telah diberikan dapat menjadi manfaat yang berguna bagi masyarakat yang menerimanya," tandas Edy. (**)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Heru
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tiga Rumah Hangus Terbakar di Manduamas Tapteng

Tiga Rumah Hangus Terbakar di Manduamas Tapteng

Rumah Hakim PN Medan Terbakar, Publik "Curiga" Terkait Kasus Korupsi yang Ditanganinya

Rumah Hakim PN Medan Terbakar, Publik "Curiga" Terkait Kasus Korupsi yang Ditanganinya

Rugikan Negara Ratusan Juta, Mantan Kades Banjar Hulu, Simalungun Dipenjara 10 Tahun

Rugikan Negara Ratusan Juta, Mantan Kades Banjar Hulu, Simalungun Dipenjara 10 Tahun

Kunjungan KPPU Wilayah I ke Wali Kota Pematangsiantar, Sinergi untuk Persaingan Usaha Sehat dan Ekonomi Inklusif

Kunjungan KPPU Wilayah I ke Wali Kota Pematangsiantar, Sinergi untuk Persaingan Usaha Sehat dan Ekonomi Inklusif

Becak Hantu Pencuri Steling Burger Ditangkap

Becak Hantu Pencuri Steling Burger Ditangkap

Polsek Sunggal Ungkap Pembuatan Dokumen STNK dan BPKB Palsu

Polsek Sunggal Ungkap Pembuatan Dokumen STNK dan BPKB Palsu

Komentar
Berita Terbaru