Senin, 07 Juli 2025

Minat PMI ke Negara Sakura Masih Tinggi

- Senin, 06 Maret 2023 19:06 WIB
Minat PMI ke Negara Sakura Masih Tinggi

Kitakini.news - Negara Sakura, Jepang menjadi incaran para Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang sudah memiliki keterampilan.

Baca Juga:

Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Kota Padang, Sumbar, mencatat para peminat kerja ke Jepang masih papan atas.

Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Kota Padang, Sumatera Barat terus melakukan pelatihan terhadap calon-calon Tenaga Kerja Indonesia (TKI) atau Pekerja Migran Indonesia (PMI) ke luar negari. BPVP menyediakan 10 program kejuruan yang tersedia.

Diantaranya, bidang pariwisata, teknik refrigeration, welding atau las, tata kecantikan, teknik elektronika, teknik informasi dan komunikasi, garmen apparel, bisnis atau manajemen, teknik listrik dan teknik konstruksi bangunan.

Kepala BPVP Kota Padang, Eka Cahyana Adi, Jumat (3/3/2023) mengatakan, selama tahun 2022, BPVP Padang sudah memberangkatkan 60 orang Pekerja Migran Indonesia asal Sumatera Barat ke Jepang. Mereka sudah dinyatakan lulus program Government to Government (G to G) yang berkompeten dalam bahasa Jepang.

Salah satu peserta pelatihan asal Solok, Hasnah, mengatakan, selama mengikuti pelatihan di Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Padang banyak mendapatkan pengetahuan dalam bahasa jepang. Setelah lulus nanti, dia berkeinginan bekerja ke Jepang.




Kontributor: Azzareen

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Jalan Bunga Turi Menuju Pasar Induk Lau Cih Selesai Diaspal

Jalan Bunga Turi Menuju Pasar Induk Lau Cih Selesai Diaspal

Begini Rico Waas Pimpin Apel Perdana Pasca Idulfitri

Begini Rico Waas Pimpin Apel Perdana Pasca Idulfitri

Semarak Ramadhan 1446H, Karyawan XL Axiata Berbagi Kebaikan di Sumatera

Semarak Ramadhan 1446H, Karyawan XL Axiata Berbagi Kebaikan di Sumatera

Berikut Kemudahan dan Kebersamaan di Bulan Ramadan dari IM3

Berikut Kemudahan dan Kebersamaan di Bulan Ramadan dari IM3

Rico Waas Ajak GP Ansor Bangun Medan: "Pemuda Akar, Pohonnya Pemerintah"

Rico Waas Ajak GP Ansor Bangun Medan: "Pemuda Akar, Pohonnya Pemerintah"

Wali Kota Medan:Patroli untuk Ciptakan Keamanan Selama Ramadhan

Wali Kota Medan:Patroli untuk Ciptakan Keamanan Selama Ramadhan

Komentar
Berita Terbaru