Rabu, 14 Januari 2026

Turis Israel Mesum di Air Terjun, Polisi Thailand Turun Tangan

Fitri - Jumat, 07 November 2025 21:30 WIB
Turis Israel Mesum di Air Terjun, Polisi Thailand Turun Tangan
ig@tourismthailand
Air Terjun Wang Sai Thong
Kitakini.news - Kelakuan sepasang turis asal Israel ini kelewatan. Bagaimana tidak, mereka berhubungan intim dengan bebas di sebuah air terjun.

Melansir berbagai sumber, Jumat (7/11/2025) pasangan turis itu memang suani istri. Namun, tingkah mereka di Air Terjun Wang Sai Thong di Pulau Ko Pha Ngan, Thailand, cukup meresahkan.

Baca Juga:

Aktivitas tak senonoh itu direkam dan diunggah ke media sosial, sehingga memicu kemarahan di seluruh negeri.

Menyusul video viral tersebut, polisi setempat kemudian meluncurkan penyelidikan dan melacak pasangan itu ke sebuah hotel terdekat.

Tak pelak, keduanya kemudian ditangkap di Thailand pada hari Selasa (4/11/2025).

Mereka ditangkap oleh polisi dan petugas imigrasi dan dibawa ke kantor imigrasi pulau itu untuk diinterogasi.

Pasangan itu pun mengaku sebagai individu dalam video mesum itu dan mengonfirmasi aktivitas seksual yang mereka lakukan.

Mereka didakwa dengan kecabulan di tempat umum dan keduanya langsung dipindahkan untuk ditahan di kantor polisi.

Para pejabat polisi menekankan bahwa perilaku pasangan itu melanggar hukum Thailand dan menunjukkan kurangnya rasa hormat terhadap budaya lokal.

Sebagai informasi, perilaku tak pantas turisIsrael memang dilaporkan semakin meningkat di destinasi populer Thailand seperti Phuket, Koh Samui, Koh Phangan, dan Pai.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Thailand dan Jepang Naikkkan Pajak Turis, Empat Negara Ini Juga Sama

Thailand dan Jepang Naikkkan Pajak Turis, Empat Negara Ini Juga Sama

Kemenpar Rekomendasikan Danau Toba untuk Libur Nataru

Kemenpar Rekomendasikan Danau Toba untuk Libur Nataru

Mati Mesin, Kapal Turis Spanyol Tenggelam di Labuhan Bajo

Mati Mesin, Kapal Turis Spanyol Tenggelam di Labuhan Bajo

Usai Dihajar Banjir Bandang, Obyek Wisata Guci Siap Sambut Nataru

Usai Dihajar Banjir Bandang, Obyek Wisata Guci Siap Sambut Nataru

Diduga Terduga Pengedar Dilepas, Kantor Polsek Muara Batang Gadis Tinggal Rangka Akibat Dibakar Massa

Diduga Terduga Pengedar Dilepas, Kantor Polsek Muara Batang Gadis Tinggal Rangka Akibat Dibakar Massa

Drone Dilarang Mengudara di Baduy, Wisatawan Harus Patuh

Drone Dilarang Mengudara di Baduy, Wisatawan Harus Patuh

Komentar
Berita Terbaru