Kamis, 22 Januari 2026

Diah Permatasari Tak Pernah Mengeluarkan Uang

Fitri - Minggu, 01 Desember 2024 18:15 WIB
Diah Permatasari Tak Pernah Mengeluarkan Uang
ig@dps_diahpermatasari
Diah Permatasari
Kitakini.news -Artis cantik Diah Permatasari mengaku tak pernah mengelurkan uang pribadinya selama menikah, bahkan selama masih pacaran. Bagaimana bisa, bukankah sebagai aktris maupun model pendapatannya cukup banyak?

Melansir berbagai sumber, Minggu (1/12/2024), ini semua karena suaminya. Diah Permatasari mengungkap kebiasaan suaminya yang tak mengizinkan dia untuk memusingkan mengatur biaya pengeluaran rumah tangga, bahkan untuk sekedar membayar listrik.

Baca Juga:

"Aku pacaran sama dia sekitar 7 tahun, dan aku memang tahu karakter dia," kata Diah Permatasari dalam sebuah acara televisi.

Pemeran Si Manis Jembatan Ancol ini bahkan mengaku tak pernah mengeluarkan uang selama berpacaran. "Enggak pernah ada (patungan) kayak begitu. marah dia," kata Diah Permatasari.

Itu sebabnya, Diah Permatasari. mengaku sempat berpikir semua wanita juga diperlakukan sama seperti dirinya. "Saya pikir semua ibu rumah tangga seperti aku," tuturnya.

Kalaupun ternyata ada yang tidak diperlakukan seperti dirinya, Diah hanya berpesan bahwa wanita boleh saja bekerja, tapi tanggung jawab menafkahi keluarga tetap pada suami, selama suami masih sehat.

"Karena istri bukan punya tanggung jawab untuk menafkahi, selama suami sehat, masih bisa bekerja, itu kewajiban suami," tegasnya.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Terdakwa Korupsi Penjualan Aset PTPN I ke Citraland Rugikan Negara Rp263,4 M Diadili

Terdakwa Korupsi Penjualan Aset PTPN I ke Citraland Rugikan Negara Rp263,4 M Diadili

Roger Danuarta Tepikan Sinetron demi Bisnis Kopi Aceh

Roger Danuarta Tepikan Sinetron demi Bisnis Kopi Aceh

Pevita Pearce Panik Dengar Suara Token Listrik

Pevita Pearce Panik Dengar Suara Token Listrik

Umar Nurmagomedov Pasrah Jika Belum dapat Title Shot: UFC Mungkin Ingin Yan vs O’Malley

Umar Nurmagomedov Pasrah Jika Belum dapat Title Shot: UFC Mungkin Ingin Yan vs O’Malley

Apresiasi Penutupan Izin 28 Perusahan, Yahdi: DPRDSU Akan Kawal Audit Izin Pemanfaatan Lahan

Apresiasi Penutupan Izin 28 Perusahan, Yahdi: DPRDSU Akan Kawal Audit Izin Pemanfaatan Lahan

Pesta Gol di Bernabeu! Real Madrid Hancurkan Monaco 6-1, Vinicius Jr Dipuji

Pesta Gol di Bernabeu! Real Madrid Hancurkan Monaco 6-1, Vinicius Jr Dipuji

Komentar
Berita Terbaru