Senin, 07 Juli 2025

Luapan Sungai Batang Lubuh Rendam Ratusan Rumah di Rokan Hulu

- Sabtu, 25 Februari 2023 09:50 WIB
Luapan Sungai Batang Lubuh Rendam Ratusan Rumah di Rokan Hulu

Kitakini.news - Banjir melanda sejumlah daerah di Kabupaten Rokan Hulu, kawasan Pasirpangaraian dan sekitarnya pada Jumat pagi (24/2/2023). Air terus meluas hingga merendam ratusan rumah di 4 dusun.

Baca Juga:

Banjir disebabkan meluapnya air Sungai Batang Lubuh, pasca hujan lebat yang melanda Rokan Hulu sejak Kamis malam hingga jumat pagi tadi.

Ketinggian air menunjukkan peningkatan dan diprediksi akan semakin meningkat mengingat cuaca mendung dan intensitas hujan yang turun cukup tinggi.

Beberapa desa sudah digenangi banjir, masing-masing Dusun Tulanggajah Desa Pematangberangan, Desa Babusalam, Desa Rambah Tengah Hulu dan Dusun Tanjungharapan, Kelurahan Pasirpangaraian.




Kontributor: Azzareen

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Jalan Bunga Turi Menuju Pasar Induk Lau Cih Selesai Diaspal

Jalan Bunga Turi Menuju Pasar Induk Lau Cih Selesai Diaspal

Begini Rico Waas Pimpin Apel Perdana Pasca Idulfitri

Begini Rico Waas Pimpin Apel Perdana Pasca Idulfitri

Semarak Ramadhan 1446H, Karyawan XL Axiata Berbagi Kebaikan di Sumatera

Semarak Ramadhan 1446H, Karyawan XL Axiata Berbagi Kebaikan di Sumatera

Berikut Kemudahan dan Kebersamaan di Bulan Ramadan dari IM3

Berikut Kemudahan dan Kebersamaan di Bulan Ramadan dari IM3

Rico Waas Ajak GP Ansor Bangun Medan: "Pemuda Akar, Pohonnya Pemerintah"

Rico Waas Ajak GP Ansor Bangun Medan: "Pemuda Akar, Pohonnya Pemerintah"

Wali Kota Medan:Patroli untuk Ciptakan Keamanan Selama Ramadhan

Wali Kota Medan:Patroli untuk Ciptakan Keamanan Selama Ramadhan

Komentar
Berita Terbaru