Rabu, 14 Januari 2026

Sulit Dapatkan Solar, Antrian Truk Terjadi di Sidimpuan

Azzaren - Kamis, 30 Oktober 2025 18:16 WIB
Sulit Dapatkan Solar, Antrian Truk Terjadi di Sidimpuan
(Leman)
Kondisi disejumlah SPBU di Kota Padang Sidimpuan, Sumatera Utara, mengalami antrian kendaraan yang cukup panjang dan membutuhkan waktu berjam-jam agar bisa mendapatkan BBM jenis Solar tersebut.

Kitakini.news -Pemandangan antrian kendaraan yang cukup panjang dan membutuhkan waktu berjam-jam terjadi disejumlah SPBU di Kota Padang Sidimpuan, Sumatera Utara, untuk bisa mengisi Bahan Bakar Minyak (BBM).

Baca Juga:

Antrian kendaraan disejumlah SPBU ini sudah lama terjadi.Menurut para pengemudi truk dan kendaraan yang berbahan bakar solar tersebut, mereka rela mengantri meskipun dengan waktu yang lama agar kendaraan bisa mendapatkan Bahan Bakar Minyak BBM.

Amri Tambunan, pengemudi angkutan umum, Padang Sidimpuan menuju Medan, Sumatera Utara, membutuhkan waktu 1 jam untuk bisa mengisi Bahan Bakar Minyak jenis solar.

Para pengemudi tersebut berharap pemerintah segera mengatasi persoalan tersebut. Subsidi Bahan Bakar Minyak di sejumlah SPBU harus diawasi dengan ketat agar tidak berdampak pada yang membutuhkan. (**)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Heru
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Ketua F-PAN DPRD Sumut Bersama BM PAN dan PUAN Batubara Salurkan Bantuan Bencana ke Batangtoru

Ketua F-PAN DPRD Sumut Bersama BM PAN dan PUAN Batubara Salurkan Bantuan Bencana ke Batangtoru

Berangkat Sekolah, Siswi SMA  Kecelakaan dengan Truk Pasir di Padangsidimpuan

Berangkat Sekolah, Siswi SMA Kecelakaan dengan Truk Pasir di Padangsidimpuan

Warga Tapsel Ditemukan Tewas di Areal Perkebunan Aekgareder Kota Padangsidimpuan

Warga Tapsel Ditemukan Tewas di Areal Perkebunan Aekgareder Kota Padangsidimpuan

Mantan Walikota IE Jalani Pemeriksaan Kasus Korupsi Aset Dispora Padangsidimpuan

Mantan Walikota IE Jalani Pemeriksaan Kasus Korupsi Aset Dispora Padangsidimpuan

Sampah Menumpuk, Gemma Peta Indonesia Akan Gelar Bakti Sosial

Sampah Menumpuk, Gemma Peta Indonesia Akan Gelar Bakti Sosial

Malam Pergantian Tahun, Warga Hanopan Sibatu Gelar Sholawatan

Malam Pergantian Tahun, Warga Hanopan Sibatu Gelar Sholawatan

Komentar
Berita Terbaru