DPRD Medan 'Jemput Bola', Desak RS Columbia Aksara Tampung Pasien UHC JKMB
Ketua Komisi IV, Paul Mei Anton Simanjuntak SH, menyatakan harapannya agar RS Columbia Asia dapat menjalin kerjasama dengan BPJS Kesehatan. "Dengan adanya kerjasama ini, masyarakat akan merasakan manfaat yang besar dari kehadiran RS ini," ujarnya saat kunjungan ke RS Columbia Asia Aksara, Senin (14/7/2025).
Baca Juga:
Dalam kunjungan tersebut, Komisi IV juga membahas pengelolaan izin limbah B3, izin SLF, dan AMDAL Lalin. Paul Simanjuntak didampingi oleh anggota dewan lainnya, termasuk Rommy Van Boy (Golkar) dan Datuk Iskandar Muda (PKS), serta diterima oleh Direktur RS, Mardianto, dan timnya.
Paul menegaskan bahwa aspirasi masyarakat yang disampaikan saat reses harus didengar dan ditindaklanjuti. "Kami berharap RS Columbia dapat memenuhi permintaan warga," tukasnya.
Sinergi Lintas Lembaga Dorong Pembangunan Berkelanjutan di Kota Medan
Pimpin Fraksi PKS DPRD Medan, Zulham: Perubahan Komposisi Untuk Perkuat Pelayanan Publik
Kritik Etis di DPRD Medan, Sekda 'Nempel' di Kursi Wakil Wali Kota, Dicap Penyimpangan Kekuasaan
Rico Waas Janji Bank Sampah di Medan, DPRD Minta Bukti Nyata di 2026
Kejati Janji Panggil Saksi Lain Terkait Dugaan Suap Anggota DPRD Medan