Kamis, 13 November 2025

Polemik 4 Pulau, Rapidin: Sejak Lama Pulau Tersebut Milik Aceh

Azzaren - Selasa, 17 Juni 2025 14:16 WIB
Polemik 4 Pulau, Rapidin: Sejak Lama Pulau Tersebut Milik Aceh
(Angga)
Ketua DPD PDI Perjuangan Sumut Rapidin Simbolon

Kitakini.news -Ketua DPD PDI Perjuangan Sumatera Utara, Rapidin Simbolon merasa bingung dan janggal terhadap Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian dan Gubernur Sumut (Gubsu) Bobby Nasution yang tetap mempertahankan 4 pulau yang memang milik Pemerintah Provinsi Aceh sejak 1956 di Helsinki.

Baca Juga:

Selain itu, Rapidin juga mempertanyakankepentingan Mendagri dan Bobby Nasution yang kukuh mempertahankan 4 pulau yang memang milik Pemerintahan Provinsi Aceh sejak 1956 di Helsinki.

"Selama ini penduduk dan warga yang ada di 4 pulau itu ber KTP provinsi Aceh. Pada masa pemerintahan SBY-Jusuf Kalla juga telah menegaskan bahwa Status 4 Pulau tersebut sudah jelas milik Pemerintah Provinsi Aceh.Tetapi sekarang, malah diperdebatkan," beber Rapidin kepada wartawan di Medan, Selasa (17/6/2025)

"Sehingga menjadi pertanyaan terhadap tindakan Mendagri dan Gubsu yang diduga ada kepentingan pribadi apabila 4 pulau itu diambil Pemprovsu," tambahnya.

Padahal, jika pulau itu di Aceh tidak ada persoalan sama sekali karena masih di bawah naungan Pemerintah Indonesia.(**)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Heru
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Sutarto Apresiasi Langkah Cepat Polisi Ringkus Pelaku Penganiayaan di Masjid Sibolga

Sutarto Apresiasi Langkah Cepat Polisi Ringkus Pelaku Penganiayaan di Masjid Sibolga

Kapolrestabes Medan Pimpin Olah TKP di Rumah Hakim Khamozaro Waruwu

Kapolrestabes Medan Pimpin Olah TKP di Rumah Hakim Khamozaro Waruwu

Kapolrestabes Medan Pimpin Olah TKP di Rumah Hakim Khamozaro Waruwu

Kapolrestabes Medan Pimpin Olah TKP di Rumah Hakim Khamozaro Waruwu

Sutarto Ajak Semua Pihak Kawal MBG di Sumut Cegah Siswa Dari Keracunan

Sutarto Ajak Semua Pihak Kawal MBG di Sumut Cegah Siswa Dari Keracunan

Pj Sekda Sulaiman Diharap Jadi Kunci Harmonisasi DPRDSU dan Pemprovsu

Pj Sekda Sulaiman Diharap Jadi Kunci Harmonisasi DPRDSU dan Pemprovsu

Togap Pensiun, Bobby Lantik Sulaiman Jadi Pj Sekda Sumut

Togap Pensiun, Bobby Lantik Sulaiman Jadi Pj Sekda Sumut

Komentar
Berita Terbaru